Dolphin Browser Hadir di Blackberry Playbook


Dear Blogger, sudah lama sekali mas ali tidak update artikel mengenai browser di blog teknologi informasi terbaru ini. Kali ini mas ali akan membahas tentang sebuah browser yang identik dengan Android yaitu Dolphine Browser. Apa itu Dolphine Browser? Browser Dolphin adalah salah satu web browser yang paling populer di Market Android karena browser ini sangat mudah untuk digunakan.

Sekarang Dolphin Browser dikabarkan telah masuk ke BlackBerry Playbook. Kehadirannya di Tablet milik RIM ini diharapkan mampu mendongkrak proses load saat surfing. Browser yang tersedia di BlackBerry PlayBook adalah browser versi 7.2 yang menggunakan fitur Webzine serta kustomasi fitur Gesture-enabled browsing di tablet.

Kelengkapan fitur dari Dolphin Browser untuk Blackberry Playbook antara lain page layout, speed dial, tab browsing, SideBar dan fitur unggulan lainnya. Browser Dolphin ini tersedia secara gratis di BlackBerry App World. Jika Anda berminat memakai Browser Dolphine ini silahkan di download segera.

keep sharing gan!
Jangan lupa komentarnya.


Recommended Posts :

1 komentar - Skip ke Kotak Komentar

Bose mengatakan...

Thanks for the update, this is my first visit and happy to bookmark!Metallurgical Engineer CV Template

Posting Komentar - Back to Content

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Advertisement